Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RESERVASI PANGKAS RAMBUT PADA BARBERSHOP RAZOR BUKITTINGGI Febby Kesumaningtyas; Alriski Alriski
Jurnal Sains dan Teknologi: Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknologi Industri Vol 22, No 1 (2022): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36275/stsp.v22i1.476

Abstract

Barbershop Razor merupakan suatu usaha yang bergerak dibidang Pangkas Rambut yang berlokasi di Bukittinggi. Usahanya meliputi pemesanan pangkas rambut yang terdiri dari beberapa macam bagian rambut yang sudah dikerjakan. Saat ini data transaksi pemesanan pangkas rambut Barbershop Razor dilakukan secara manual sehingga rentan akan resiko kehilangan data pemesan. Dari permasalahan tersebut penulis menawarkan solusi sistem informasi pengolahan data pemesanan secara lebih efisien dan efektif. Metode pengumpulan data dengan metode analisa sistem yang digunakan untuk mengidentifikasikan komponen-komponen perancangan sistem informasi meliputi perancangan dan struktur tabel database, untuk bahasa pembuatan sistem informasi ini menggunakan software Sublime Text 3 dan Boostrap.