This Author published in this journals
All Journal PEDAGOGIKA
Dasta Samad
TK Negeri 1 Pembina Parepare

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Hasil Belajar Bidang Pengembangan Melalui Metode Bermain Peran Dengan Model Pembelajaran Cooperative Learning Dasta Samad
PEDAGOGIKA Vol 13 No 1 (2022): APRIL
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37411/pedagogika.v13i1.1302

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui peningkatkan hasil belajar bidang pengembangan melalui metode bermain peran dengan model pembelajaran cooperative learning di TK Negeri Pembina 1 Parepare. Jenis penelitian yaitu penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran cooperative learning melalui penerapan metode bermain peran dapat meningkatkan hasil belajar anak didik, Prosentase ketuntasan belajar anak didik mengalami peningkatan yang signifikan setelah dilakukan perbaikan pembelajaran pada evaluasi sebelum perbaikan pembelajaran ada 12 anak didik atau 52% dari 23 anak didik. Pada perbaikan pembelajaran siklus I meningkat, anak didik yang nilainya 75 keatas menjadi 16 atau 69% dari jumlah 23 anak didik dan pada perbaikan siklus II menjadi 22 anak didik atau 96%.