Mahdani Wildan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

AGEN INFEKSI PENYEBAB INFLAMASI GRANULOMATOSA Mahdani Wildan
Idea Nursing Journal Vol 4, No 1 (2013): Idea Nursing Journal
Publisher : Fakultas Keperawatan-Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (720.723 KB) | DOI: 10.52199/inj.v4i1.1601

Abstract

Inflamasi granulomatosa merupakan pola khas dari inflamasi kronik yang dapat dijumpai pada keadaaninfeksi maupun non-infeksi. Inflamasi ini ditandai adanya granuloma. Granuloma dapat ditimbulkan olehberbagai agen infeksi, setiap mikroorganisme menunjukkan karakteristik berbeda. Pewarnaan rutin kadangkala memberikan teka-teki diagnostik yang hanya dapat diselesaikan dengan menggunakan teknik pewarnaankhusus yang dirancang untuk menunjukkan mikroorganisme tertentu. Tulisan ini bertujuan untukmemberikan informasi tentang mikroorganisme yang dapat menjadi etiologi inflamasi granulomatosa padajaringan dan menjadi referensi mengenai diagnosis infeksi pada jaringan. Identifikasi mikroorganismepenyebab infeksi sangat penting untuk mengarahkan klinisi pada terapi yang tepat.Kata Kunci: Inflamasi granulomatosa, mikroorganisme, teknik pewarnaan khususÂ