Mafudi Mafudi
Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Inovasi Produk, Literasi Keuangan, dan Kredit Usaha Rakyat, Terhadap Kinerja UKM Konveksi Kota Tangerang Selatan Izhar Hilmi Pranowo; Eliada Herwiyanti; Mafudi Mafudi
Jurnal READ (Research of Empowerment and Development) Vol 2 No 2 (2021): Oktober 2021
Publisher : Pascasarjana Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.read.2021.2.2.4869

Abstract

This study aims to analyze and examine the effect of people's business credit (KUR), financial literacy, and product innovation on the performance of convection SMEs in South Tangerang City. This study uses the Planned of Behavior (TPB) theory as the basis for submitting research hypotheses. The population in this study is convection SMEs in South Tangerang City, which is registered in the data of the Ministry of Cooperatives and SMEs. The sampling technique used was purposive sampling until 85 research samples were found. The results show that KUR and financial literacy affect the performance of SMEs, while product innovation does not affect the performance of SMEs. Among the independent variables, financial literacy turned out to be the dominant influence. This research theoretically supports TPB, where humans will do something as planned if the behavior is believed to provide benefits for themselves. The results of this study imply that convection SMEs are aware that their business performance will be better by having financial literacy. In terms of KUR, the low level of business actors in understanding KUR impacts low business performance. Meanwhile, innovation in the convection business does not affect performance because, until now, the government is still implementing import policies, so domestic production is indirectly still challenging to develop.
Penguatan Manajemen Usaha dan Kemampuan Inovasi Kelompok Wanita Tani SINTA Majalengka di Banjarnegara Mafudi Mafudi; Sugiarto Sugiarto; Poppy Dian Indira Kusuma
Darma Sabha Cendekia Vol 2 No 2 (2020): Darma Sabha Cendekia - Desember 2020
Publisher : Pasca Sarjana | Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (384.259 KB) | DOI: 10.20884/1.dsc.2020.2.2.3725

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas bisnis Kelompok Wanita Tani (KWT) Sinar Tani (SINTA) di Desa Majalengka, Banjarnegara dengan menekankan pada penguatan manajemen usaha dan kemampuan inovasi. Permasalahanpermasalahan KWT SINTA yang menjadi prioritas untuk dipecahkan melalui kegiatan ini adalah masalah peningkatan higienitas tempat produksi, belum standarnya kemasan produk, inovasi produk yang rendah, kurangnya skill manajemen usaha dan pemasaran, dan belum tersedianya pembukuan yang terstandarisasi. Metode yang digunakan untuk memecahkan masalah ini terdiri dari: (1) penyuluhan, pelatihan, dan pendampingan; (2) perbaikan fasilitas produksi; dan (3) penyusunan rencana penggunaan media sosial dan pembuatan pembukuan untuk KWT SINTA. Hasil dari kegiatan ini adalah meningkatnya higienitas tempat produksi, meningkatnya ideide berinovasi dari anggota KWT SINTA, perbaikan kemasan produk, tersedianya pembukuan sederhana dan strategi pemasaran online. Secara umum, kegiatan PKM yang dilakukan berjalan lancar dan mencapai target-target capaian yang telah direncanakan. Saat ini, KWT SINTA telah memiliki dapur produksi yang memadai dan higienis. Sebagian proses bisnis (sekitar 30%) telah mulai dikelola dengan professional. Anggota KWT SINTA mulai melek dengan inovasi, teknologi informasi dan komunikasi sederhana, dan pengetahuan-pengetahuan yang berhubungan dengan pengelolaan bisnis.