Maria Ulfah
Program Studi Teknik Elektronika, Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Balikpapan, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Keterlibatan Dosen dalam Kegiatan Perlombaan Teknologi Tepat Guna (TTG) untuk Mendorong Pembedayaan Masyarakat di Kecamatan Balikpapan Tengah Maria Ulfah
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia Vol 2 No 3 (2022): JAMSI - Mei 2022
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/jamsi.345

Abstract

Untuk menjaring dan menarik minat masyarakat di wilayah Kecamatan Balikpapan Tengah dalam Bidang Teknologi Tepat Guna (TTG) perlu diadakannya kompetisi perlombaan TTG. Metode pelaksaaan perlombaan ini diawali oleh sosialisasi oleh pihak penyelenggara yakni Kecamatan Balikpapan Tengah kepada masyarakat. Kegiatan perlombaan ini dalam pelaksanaan memerlukan penilai (Juri) dari Pihak Akdemisi dengabn latar belakang pendidikan terkait. Aspek Penilaian yang dilakukan Juri meliputi Aspek Penerapan dan Kebaharuan Teknologi dan Metodologi, Aspek Perbaikan Mutu Kehidupan Masyarakat, Aspek Ekonomi, Aspek Teknis, Aspek Pengangkatan Potensi Daerah (Kearifan Lokal). Dari keempat peserta yang mengikuti lomba didapatkan Juara 1 SMPN 22, Juara 2 Mahfud Budianto dan Juara 3 Karang Taruna Kecamatan Balikpapan Tengah.