Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pengelolaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Pegawai Pada Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Hutan Lindung Palu Poso: Analysis of Payment Management Allowances of Employees Performance in Regional Management Hall of Sungai Poso Protected Forest Ni Wayan Ernawati; Rajindra; Dicky Yusuf
Jurnal Kolaboratif Sains Vol. 3 No. 7: OKTOBER 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.487 KB) | DOI: 10.56338/jks.v3i7.1745

Abstract

Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia nomor: P.86/MENLHK/SETJEN/KUN.1/7/2018 mengenai ketepatan waktu pemasukan laporan berkala, dimana pemasukan laporan ini sebagai syarat pencairan tunjangan kinerja seluruh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan jika ada salah satu Balai yang belum mengirim berkala maka tunjangan kinerja seluruh Balai dilingkup Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan seluruhnya belum bisa dicairkan. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian ini adalah Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Hutan Lindung Palu Poso. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hasil pengelolaan pembayaran tunjangan kinerja pegawai pada Balai Aliran Sungai Hutan Lindung Palu Poso, jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan data sekunder, metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kuantitatif dengan menganalisis nilai dari penerimaan tunjangan kinerja pada Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Hutan Lindung Palu Poso.