Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN APLIKASI PENGENALAN BUAH-BUAHAN BERDASARKAN WARNA DENGAN HISTOGRAM INDEXING Pristiwanto Pristiwanto; Andri Kurniawan
KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi Informasi dan Komputer) Vol 1, No 1 (2017): Intelligence of Cognitive Think and Ability in Virtual Reality
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/komik.v1i1.499

Abstract

Buah-buahan identik dengan warna, semakin cemerlang warna buah maka semakin dapat dilihat kesegarannya. Image retrieval buah-buahan adalah bagian dari komputer grafik untuk pengenalan jenis buah-buahan, dimana dengan menggunakan image retreival ini mampu mendeteksi jenis buah-buahan yang masi segar dari segi kecerahan warnanya. Masalah yang terdapat pada cara pengenalan buah-buahan yaitu warna citra yang diinputkan, untuk satu jenis buah terkadang memiliki lebih dari satu warna dasar. Histogram index mampu mengidentifikasi penyebaran warna dari citra buah-buahan dan skala warna yang besar dan berpengaruh secara non-linier terhadap waktu proses pengenalan warna buah-buahan.