Muhammad Dwi Julianggara
Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penggunaan Baitul Maal Wat Tamwil di Masyarakat Guna Menunjang Perekonomian di Sengkang, Kabupaten Wajo Adlin Muktadin; Muhammad Dwi Julianggara
Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan dan Studi Islam Vol 2 No 2 (2021): Pendidikan dan Studi Islam
Publisher : STAI DDI Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (525.602 KB) | DOI: 10.55623/au.v2i2.34

Abstract

Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) adalah sebuah lembaga ekonomi yang perjalanannya berdasarkan prinsip-prinsip syariah dan prinsip koperasi. Tujuan penilitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peran BMT selaku lembaga keunagan non bank yang dimana tujuannya untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat mikro. Jenis penilitian ini menggunakan penilitian kualitatif deksriptif, repsonden dalam penilitian ini adalah orang-orang yang menggunakan jasa BMT. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini di dapatkan bahwa masyarakat Sengkang Kabupaten Wajo sudah banyak menggunakan jasa dari BMT terbilang dari lahirnya BMT di Sengkang sejak 2001 dalam pelaksaannya banyak masyarakat menggunakan jasa BMT dalam bentuk tabungan dan tabungannya adalah tabungan Haji dan Umrah, Tabungan Tamara, Tabungan Zakat, Tabungan Berqurban dan Tabungan Pendidikan bagi santri dan santriwati. Kesimpulannya adalah diharapkan masyarakat yang ingin menabung ataupun meminjam dana untuk usahanya lebih baik menggunakan jasa dari BMT.