Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN PENGAWASAN TERHADAP KEPATUHAN PENGUNAAN APD DI RUMAH SAKIT UMUM UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA Sabarina Elfrida Br Manik; Dian Utari
Binawan Student Journal Vol. 2 No. 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Binawan (LPPM Universitas Binawan)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (433.423 KB) | DOI: 10.54771/bsj.v2i2.124

Abstract

Rumah Sakit Universitas Kristen Indonesia merupakan rumah sakit yang bertujuan menyelenggarakan kesehatan dengan mengantisipasi perubahan-perubahan global yang mengunggulkan pelayanan keperawatan yang professional. Kepatuhan Petugas Rumah Sakit dalam penggunaan Alat Pelindung Diri adalah salah satu upaya peningkatan mutu pelayanan kesehatan yang bertujuan untuk mengendalikan infeksi, mengingat tingginya berbagai penyakit yang ditularkan melalui darah dan cairan tubuh lainnya di lingkungan pelayanan kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui factor-faktor yang mempengharui petugas dalam pengunaan Alat Pelindung Diri di Rumah Sakit Universitas Indonesia tahun 2017. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif melalui desain penelitian cross dari unit Laboratorium dan 89 responden dari unit keperawatan. Analisis data dilakukan dengan menggunakan uji Chi Square. Hasil: berdasarkan penelitian menunjukkan presentase tidak pernah ada pengawasan, 47 responden (44,3%).