Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pelatihan Dasar Flip-Flop untuk SMA/SMK dan Sederajat Suci Rahmatia; Indrawan Arifianto
JURNAL Al-AZHAR INDONESIA SERI SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 4, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Al Azhar Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36722/sst.v4i2.256

Abstract

Abstrak  - Indonesia perlu mempersiapkan masyarakatnya agar tidak terus menerus menjadi konsumen namun menjadi produsen yang bisa bersaing di pasar global. Oleh karena itu, kami mencoba menjawab permasalahan tersebut dengan merangkul para pelajar SMA/SMK dan sederajat agar menyadari betapa pentingnya mempelajari teknologi sedari dini. Langkah awal yang dapat dilakukan adalah melalui pelatihan dasar flip-flop. Pelatihan ini sebagai modal awal membangun sifat kritis terhadap teknologi. Jika kepedulian telah terwujud diharapkan akan membawa perubahan untuk kemajuan IPTEK di Indonesia. Flip flop pada pelatihan ini adalah rangkaian lampu yang dapat menyala secara bergantian atau kedap kedip seperti layaknya lampu hias sehingga bisa memberikan nilai keindahan pada area disekelilingnya. Cara pembuatan rangkaian lampu flip flop ini sangatlah mudah. Namun dibutuhkan ketelitian dan juga ketekunan dalam membuatnya. Kata Kunci – Teknologi, Flip-Flop, Lampu Hias, Seven Segmen Abstract - Indonesia needs to prepare its society not to continue to be a consumer but a producer that can compete in global market. Therefore, we try to answer the problem by embracing the students of Senior High School / Vocational High School and equal to realize how important to learn technology early on. The first step that can be done is through basic flip-flop training. This training as an initial capital builds a critical nature of technology. If the concern has been realized it is expected to bring changes to the progress of science and technology in Indonesia. Flip flop in this training is a series of lights that can be alternated or alternatively blinking like an ornamental light so that it can give a beauty value in the area around. How to manufacture this flip flop light circuit is very easy. But it takes precision and also diligence in making it.  Keyword – Technology, Flip – Flop, Decorative Lights, Seven Segmen
Perancangan Robot Pemadam Api Hexapod Robi Darwis; Indrawan Arifianto; Anwar Mujadin; Suci Rahmatia
JURNAL Al-AZHAR INDONESIA SERI SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 5, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Al Azhar Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36722/sst.v5i1.316

Abstract

Abstrak Seiring perkembangan teknologi yang begitu pesat, robot-robot cerdas bermunculan dan diciptakan untuk memudahkan dan meringankan pekerjaan manusia. Mesin robot yang semakin pesat perkembangannya pada dasarnya membantu manusia dalam beraktifitas sehari-hari sehingga pekerjaan manusia lebih efisien. namun seiring perkembangan itu harus diimbangi dengan sumber daya manusia yang mampu menguasai teknologi tersebut tidak hanya menggunakannya. Paper ini membahas perancangan robot yang dibuat oleh Mahasiswa Universitas Al Azhar Indonesia guna meningkatkan kemampuan dan pengetahuan dalam bidang teknologi khususnya di bidang robotik. Robot yg dibuat ini berfungsi untuk memadamkan api. Robot ini merupakan jenis hexapode, yaitu robot jenis laba-laba berkaki enam yang menggunakan servo dan dijalankan menggunakan Android dan sensor. Namun fungsi pemadam api belum berjalan dengan baik karena servo motor yang digunakan terlalu besar sehingga power pada robot hanya mampu mengangkat ke-enam kaki robot selama dua detik.Abstract- Along with the rapid development of technology, intelligent robots have sprung up and created to facilitate and ease human work. Robot machines that are increasingly rapidly developing basically help humans in their daily activities so that human work is more efficient. but along with that development must be balanced with human resources who are able to master the technology not only use it. This paper discusses the design of robots made by Students of Al Azhar University in Indonesia in order to improve their abilities and knowledge in the field of technology, especially in the field of robotics. The robot that is made serves to extinguish the fire. This robot is a type of hexapode, which is a type of six-legged spider that uses servo and is run using Android and sensors. But the fire extinguisher function has not gone well because the servo motor that is used is too large so that the power on the robot is only able to lift the robot's six legs for two seconds..Keywords– Fire robot, Hexapod robot, Arduino, Servo motor