Sutarno Sutarno
Prodi Pendidikan Fisika Universitas Bengkulu

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS SCIENCE TECHNOLOGY ENGINEERING AND MATHEMATIC (STEM) UNTUK MELATIH KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI FLUIDA DINAMIS Astri Tamara; Iwan Setiawan; Sutarno Sutarno
DIKSAINS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Sains Vol. 2 No. 2 (2022): Juni 2022
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/diksains.2.2.54-61

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (R&D) yang bertujuan untuk mendeskripsikan kelayakan, karakteristik dan keterbacaan LKPD fisika berbasis science technology engineering and math pada materi fluida dinamis untuk melatih keterampilan berpikir kreatif siswa. Model pengembangan yang digunakan pada penelitian ini adalah model pengembangan 4D, yaitu define, design, develop dan disseminate namun hanya dilakukan sampai tahap develop. Tahap define terdiri dari analisis kebutuhan, analisis dokumen LKPD dan studi literatur. Tahap design terdiri dari rancangan LKPD dan rancangan instrumen untuk mengevaluasi LKPD. Tahap develop terdiri dari pengembangan instrumen untuk mengevaluasi LKPD, validasi ahli dan revisi berdasarkan validasi ahli. Subjek penelitian adalah guru dan peserta didik kelas XI SMAN 1, 2 dan 4 Kepahiang. Berdasarkan hasil uji validasi untuk menguji kelayakan terhadap LKPD yang dihasilkan diperoleh skor pada aspek penyajian sebesar 90% dengan kategori sangat layak, pada aspek kelayakan isi diperoleh skor sebesar 79% dengan kategori layak dan pada aspek kebahasaan diperoleh skor sebesar 92% dengan kategori sangat layak, sehingga nilai rata-rata keseluruhan 87% dalam kategori sangat layak. Karakteristik LKPD antara lain: kegiatan praktikum berbasis tahapan science technology engineering and math, jawaban atau penyelesaian soal dan kegiatan praktikum melatih keterampilan berpikir kreatif peserta didik. Persepsi guru terhadap LKPD yang dikembangkan berada pada kategori sangat baik dengan presentase nilai rata-rata 88% dan persepsi peserta didik terhadap LKPD yang dikembangkan berada pada kategori sangat baik dengan presentase nilai rata-rata 80%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa LKPD yang telah dikembangkan memiliki kelayakan untuk uji coba lapangan. Kata kunci: Penelitian dan pengembangan, LKPD, science technology engineering and math, keterampilan berpikir kreatif ABSTRACT This research is a research and development (R&D) that aims to describe the feasibility, characteristics and legibility of physics worksheets based on science technology engineering and math on dynamic fluid materials to train students' creative thinking skills. The development model used in this study is a 4D development model, namely define, design, develop and disseminate but only carried out until the develop stage. The define stage consists of needs analysis, LKPD document analysis and literature study. The design phase consists of the LKPD design and the instrument design to evaluate the LKPD. The develop stage consists of developing instruments to evaluate LKPD, expert validation and revision based on expert validation. The research subjects were teachers and students of class XI SMAN 1, 2 and 4 Kepahiang. Based on the results of the validation test to test the feasibility of the resulting LKPD, a score on the presentation aspect was obtained by 90% with a very decent category, in the content feasibility aspect a score of 79% was obtained with a decent category and in the linguistic aspect a score of 92% was obtained with a very decent category, so that the overall average score of 87% is in the very decent category. The characteristics of the LKPD include: practical activities based on the stages of science technology engineering and math, answers or problem solving and practical activities to train students' creative thinking skills. The teacher's perception of the developed LKPD is in the very good category with an average score percentage of 88% and the students' perception of the developed LKPD is in the very good category with an average score percentage of 80%. Based on the results of the study, it can be concluded that the LKPD that has been developed has the feasibility for field trials. Keywords: Research and development, LKPD, science technology engineering and math, creative thinking skills
PENGEMBANGAN E-MODUL BERORIENTASI MODEL CURIOUS NOTE PROGRAM UNTUK MELATIHKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA PADA MATERI GELOMBANG Anggun Citra Kartika; Sutarno Sutarno; Andik Purwanto
DIKSAINS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Sains Vol. 2 No. 2 (2022): Juni 2022
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/diksains.2.2.62-73

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (R&D) yang bertujuan untuk menghasilkan produk e-modul berorientasi Model Curious Note Program untuk melatihkan keterampilan berpikir kritis siswa pada materi gelombang. Model pengembangan yang digunakan pada penelitian ini adalah model pengembangan 4D yang dilakukan terbatas pada tahap 3D, yaitu define, design, dan development. Tahap define terdiri atas kegiatan merancang instrumen untuk tahap define,  analisis  RPP, review dokumen modul yang digunakan di sekolah dan analisis kebutuhan pengembangan. Tahap  design  terdiri  atas rancangan e-modul dan rancangan instrumen untuk mengevaluasi e-modul. Tahap development terdiri atas validasi ahli dan uji keterbacaan. Berdasarkan hasil validasi ahli, diperoleh persentase skor keseluruhan sebesar 93,48% dengan kategori sangat layak. Berdasarkan hasil uji keterbacaan produk, diperoleh persentase skor keseluruhan sebesar 92% dengan kategori sangat layak. Berdasarkan hasil validasi dan uji keterbacaan yang telah dilakukan oleh ahli dapat disimpulkan bahwa e-modul yang dikembangkan “sangat layak” untuk dilanjutkan pada uji coba lapangan. Kata kunci: Penelitian dan Pengembangan, E-modul, Curious Note Program,  Keterampilan Berpikir Kritis, Flip PDF ProfesionalABSTRACTresearch is a research and development (R&D) that aims to produce an e-module product oriented to the Curious Note Program model to train students' critical thinking skills on wave material. The development model used in this study is a 4D development model which is limited to the 3D stage, namely define, design, and development. The define stage consists of designing instruments for the define stage, analyzing lesson plans, reviewing module documents used in schools and analyzing development needs. The design stage consists of designing e-modules and designing instruments to evaluate e-modules. The development stage consists of expert validation and readability testing.  Based on the results of expert validation, the percentage of an overall average score of 93,48% with a very feasible category. Based on the results of the product readability test, it was found that the average score percentage the percentage of an overall average score of 92% with a very feasible category Based on the results of the validation and legibility tests that have been carried out by the experts, it can be concluded that the e-modules that has been developed is "very feasible" to be used. Keywords: Research and Development, E-modules, Curious Note Program,  Critical Thinking Skills, Flip PDF Profesional