Achmad Taufik Pratama
UNIVERSITAS IKOPIN

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Evaluasi sistem informasi manajemen terhadap persediaan barang dagang Achmad Taufik Pratama; Utari Ulfah
Nautical : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 1 No. 3 (2022): Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Publisher : ARKA INSTITUTE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55904/nautical.v1i3.132

Abstract

Persediaan barang dagang merupakan aset barang yang dibeli oleh penjual untuk dijual kembali kepada pembeli, dan suatu aset penting dalam kelangsungan usaha dagang atau toko. Toko Nona buah merupakan usaha eceran yang menjual berbagai macam buah - buahan. Permasalahan pada toko ini masih menggunakan pencatatan manual dalam persediaan barang dagangnya. Hal ini dinilai sangat rentan dalam berbagai macam kesalahan dan dinilai kurang efektif dalam mencatat persediaan dan memakan banyak waktu dalam proses pencatatan. Masalah selanjutnya dalam pemesanan barang yang hanya dilakukan saat barang persediaan telah habis tanpa melakukan perhitungan biaya dalam melakukan pemesanan barang. Dengan menggunakan metode perhitungan persediaan barang dagang Firs In First Out (FIFO) menjadikan manajemen asset yang dilakukan oleh Toko Nona lebih tertata.