Bernadetta Budi Lestari
Pendidikan Kewarganegaraan Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Menggali Bakat Seni Mahasiswa Program Studi Matematika Angkatan 2018 Melalui Vidio Tari Remo Dalam Pembelajaran ISBD Bernadetta Budi Lestari
SNHRP Vol. 2 (2019): Seminar Nasional Hasil Riset dan Pengabdian (SNHRP) Ke 2 Tahun 2019
Publisher : LPPM Universitas PGRI Adi Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (172.938 KB)

Abstract

Dalam pembelajaran Ilmu Sosial Budaya dan Dasar diharapkan mahasiswa mampu memahamidan menghargai hasil Budaya Bangsa Indonesia. Sedangkan untuk menjaga kesehatan keseimbangan otak kanan dan otak kiri, agar manusia dapat memperoleh mommon sense, maka otak kanan hendaknya diberikan asupan Seni Budaya. Dalam rangka menjaga kesehatan otaknya mahasiswa perlu didorong untuk menjadi penikmat Seni sekaligus sebagai pelaku Seni untuk seni. Untuk itulah maka peneliti merasa perlu adanya penggalian Seni Budaya melalui vidio tari remong bagi mahasiswa Program Studi Matematika, angkatan 2018 kelas A, B dan C. Jumlah populasi ada 113 mahasiswa yang diberi pelatihan melalui vidio tari remong, dan hasilnya menyatakan bahwa, pada dasarnya mahasiswa bisa menari 40% dari jumlah respon. Sedangkan yang posisi normal 3 – 4 kali bisa menari berjumlah 40% sedangkan selebihnya termasuk termasuk yang cekatan dan trampil ( dalam 3 latihan sudah bisa ). Sedangkan urutan tingkat ketrampilan kelas A 50%, Kelas B 30% dan kelas C 20%. Dengan demikian maka pelatihan melalui Vidio tari remong bisa dikatakan sangat efektif, sehingga mahasiswa memiliki pengalaman yang berharga dalam pelatihan ini. Kelak apa kita terpaksa melaksanakan iven organisation sendiri, maka mahsiswa tidak canggung lagi. Kata kunci : Mahasiswa, tari remo, seni budaya