This Author published in this journals
All Journal JURNAL KOULUTUS
Jumino Jumino
Universitas Kahuripan Kediri

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM MENERAPKAN PENDEKATAN SAINTIFIK MELALUI SUPERVISI AKADEMIK DENGAN PENDEKATAN FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) DI SMP DALAM WILAYAH BINAAN KABUPATEN BANGKALAN Jumino Jumino
JURNAL KOULUTUS Vol. 2 No. 1 (2019): Jurnal Koulutus
Publisher : LPPM Universitas Kahuripan Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1022.222 KB)

Abstract

AbstrakSalah satu tugas pengawas sekolah adalah melakukan pembinaan atu supervisi akademik, yakni supervisi yang memfokuskan pada kegiatan pembelajaran yang dilakukan guru, kondisi riil guru banyak melakukan kegiatan pembelajaran secara konvensional, kurang sesuai dengan tuntutan kurikulum 2013 untuk itu perlu diberikan bimbingan dalam menerapkan pembelajaran saintifik. Rumusan masalah: 1.―Apakah Supervisi akademik dengan pendekatan FGD dapat meningkatkan kemampuan guru dalam menyusun RPP sesuai pembelajaran saintifik di beberapa SMP dalam wilayah binaan Kab.Bangkalan Tahun Pelajaran 2017/2018?‖. 2. ― Apakah Supervisi akademik dapat meningkatkan kemampuan guru dalam menerapkan pembelajaran saintifik di beberapa SMP dalam wilayah binaan Kab.Bangkalan Tahun Pelajaran 2017/2018?‖ Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui : 1. Peningkatan kemampuan guru dalam menyusun RPP sesuai pembelajaran saintifik setelah dilakukan Supervisi akademik dengan pendekatan FGD di beberapa SMP dalam wilayah binaan Kab.Bangkalan Tahun Pelajaran 2017/2018. 2. peningkatan kemampuan guru dalam menerapkan pembelajaran saintifik seetlah dilakukan Supervisi akademik dengan pendekatan FGD di beberapa SMP dalam wilayah binaan Kab.Bangkalan Tahun Pelajaran 2017/2018. Penelitian ini menggunakan tindakan (Action research) sebanyak tiga putaran. Setiap putaran terdiri dari empat tahap yaitu : perencanaan, pelaksanaan, pengamatan,dan refleksi. Sasaran penelitian ini adalah guru SMP dalam wilayah binaan di Kabupaten Bangkalan Tahun Pelajaran 2017/2018. Data yang diperoleh berupa hasil lembar observasi kegiatan belajar mengajar dan rencana pembelajaran.Kesimpulan yang diambil adalah: 1. Supervisi akademik dapat meningkatkan kemampuan guru dalam menyusu RPP sesuai pembelajaran saintifik di beberapa SMP dalam wilayah binaan di Kab. Bangkalan tahun pelajaran 2017/2018; 2. Supervisi akademik dapat ,meningkatkan kemampuan guru dalam menerapkan pembelajaran saintifik di beberapa SMP dalam wilayahbinaan di Kab. Bangkalan tahun pelajaran 2017/2018 Kata kunci: Pembelajaran Sainntifik, Supervisi akademik