M. Nur Kholis Setiawan
Sunan Kaljaga State Islamic University Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Book Review: Syi‘ah dan Wacana Perubahan Mushaf al-Quran, Tahrif al-Qur’an Setiawan, M. Nur Kholis
Al-Jamiah: Journal of Islamic Studies Vol 43, No 1 (2005)
Publisher : Al-Jamiah Research Centre, Sunan Kalijaga State Islamic University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/ajis.2005.431.241-254

Abstract

Dalam tradisi Sunni, perbincangan tentang sejarah teks al-Quran nyaris tidak menimbulkan gejolak yang berarti, mengingat historiografi dan tradisi periwayatan dalam sekte ini tidak menimbulkan persoalan serius, alias telah diresepsi sebagai sesuatu yang taken for granted. Sementara, hal yang sama tidak terjadi dalam sekte lain, khususnya Syi‘ah, bahkan keberadaan mushaf ‘Uthmānī masih tidak lepas dari kritik otentisitas serta banyak kecurigaan terhadap peran khalifah ‘Uthma>n dalam penyeragaman mushaf, meskipun sampai sekarang ini masih berlaku di mayoritas dunia muslim.