Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan di Sport Station Kota Batu Alfiah Said; Anggun Nitasari
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 3, No 1 (2020): Agustus 2020
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v3i1.68

Abstract

PT MAP Mitra Adiperkasa Tbk sebuah peritel di Indonesia yang bergerak dalam peritel terkemuka yang mencakup olahraga, mode, toserba, anak–anak, makanan dan minuman serta produk–produk gaya hidup. PT Mitra Adiperkasa memiliki lebih dari 2000 gerai ritel yaitu salah satunya Sport Station. Lebih tepatnya penelitian ini dikhususkan untuk Sport Station Lippo Plaza Batu yang telah berjalan kurang lebih 9 tahun.Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memberikan bukti empiris tentang analisis pengaruh harga dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan Sport Station Lippo Plaza Batu. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner yang disebarkan kepada 60 orang pelanggan dalam kurun waktu 2 bulan yang diambil dengan menggunakan teknik accidental sampling. Selanjutnya, data yang telah terkumpul dianilisis menggunakan analisis statistic yakni analisis statistic deskriptif.Hasil dari penelitian ini diketahui variabel Harga berpengaruh positif terhadap Kepuasan Pelanggan, variabel Kualitas Pelayanan berpengaruh positif terhadap Kepuasan Pelanggan dan secara simultan variabel Harga dan Kualitas Pelayanan berpengaruh terhadap Kepuasan Pelanggan PT MAP Mitra Adiperkasa Tbk.
Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Pada Haidee Rental Malang) Alfiah Said
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 5, No 2 (2023): Februari 2023
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v5i2.143

Abstract

Haidee Rental is a solution for parents to provide quality baby and child equipment at affordable prices. Haidee Rental not only rents out children's toys but also rents out necessities for mothers who have just given birth. This study aims to determine the effect of customer satisfaction, product quality and customer satisfaction on customer loyalty simultaneously where in the analysis process it is known that there is a positive influence between service quality, product quality and customer satisfaction on customer loyalty at Haidee Rental Malang simultaneously and only customer satisfaction. on customer loyalty which has a partial negative effect.. Keywords— Customer Satisfaction, Product Quality, Customer Satisfaction, Customer Loyalty