Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Kunjungan ANC di Klinik Bukit Kabanjahe Tahun 2018 jeanika pinem
Excellent Midwifery Journal Vol 2, No 1 (2019): EDISI APRIL
Publisher : STIKes Mitra Husada Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (477.969 KB) | DOI: 10.55541/emj.v2i1.74

Abstract

ABSTRAK Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Antenatal Care di Bukit Kabanjahe Tahun 2015. Salah satu ukuran yang di pakai untuk menilai baik buruknya keadaan pelayanan kesehatan dalam suatu negara atau daerah adalah angka kematian maternal. Survey di Indonesia menunjukkan bahwa kematian ibu adalah 1.855 per 100.000 kelahiran hidup. Penelitian ini yang bertujuan untuk mengetahui tingkat Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Antenatal Care di Klinik J. Siagian tahun 2015. Penelitian ini bersifat deskriptif yang menggambarkan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Antenatal Care. Pengumpulan data dilakukan dengan metode kuisioner dengan sampel sebanyak 30 responden. Dari hasil penelitian ini berdasarkan pengetahuan responden mayoritas berpengetahuan cukup sebanyak 18 orang (60%),berdasarkan umur mayoritas responden berumur 25-30 tahun berpengetahuan cukup sebanyak 9 orang (30%), berdasarkan pendidikan mayoritas responden berpendidikan SMP sebanyak 9 orang (30%) ,berdasarkan pekerjaan mayoritas responden IRT sebanyak 29 orang (96,6%), berdasarkan paritas mayoritas responden primigravida sebanyak 8 orang (26,6%), dan berdasarkan sumber informasi mayoritas responden mendapatkan informasi dari petugas kesehatan sebanyak 30 orang (100%). Diharapkan kepada ibu hamil agar lebih banyak mencari informasi tentang pemeriksaan kehamilan. Kata Kunci: Pengetahuan, Ibu Hamil, Antenatal Care)
Sosialisasi Tentang Manfaat Sari Kacang Hijau Terhadap Kesehatan Reproduksi Dan Anak Rio Jenita Sipayung; Rianita Siagian; Hanry Anta Lesmana; Jeanika Pinem
Sevaka : Hasil Kegiatan Layanan Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2025): Mei : Sevaka : Hasil Kegiatan Layanan Masyarakat 
Publisher : STIKES Columbia Asia Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62027/sevaka.v3i2.452

Abstract

The maternal mortality rate (MMR) in Indonesia remains high, with many cases linked to pregnancy complications associated with iron deficiency anemia (IDA). Anemia has widespread effects on women’s reproductive health and child development, including decreased immunity, cognitive impairment, and increased risk of premature birth. One promising nutritional intervention is the consumption of mung bean extract, which is rich in iron. This community service activity aimed to improve public knowledge and skills regarding the benefits of mung bean extract for women's reproductive health and child nutrition. The program involved educational sessions and practical demonstrations delivered to residents in the target area, with active participation from local leaders and community members. The results showed increased awareness and motivation among the participants to consume mung bean extract regularly. The enthusiasm demonstrated by the community indicates the effectiveness of this outreach in raising awareness about the importance of simple nutritional interventions to prevent anemia and improve maternal and child health. It is hoped that this activity can be sustained as a promotive and preventive public health effort.