Galuh Tiyasherlinda
Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Tidar, Magelang, Indonesia.

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Citra Merek Dan Harga Dalam Mempengaruhi Keputusan Pembelian Sepatu Ventela Di Magelang : Brand Image And Price In Influencing The Decision To Buy Ventela Shoes In Magelang Galuh Tiyasherlinda; Andhatu Achsa; Yacobo P. Sijabat
Jurnal Sinar Manajemen Vol. 9 No. 2: JULI 2022
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/jsm.v9i2.2511

Abstract

Semakin pesatnya perkembangan industri alas kaki di Indonesia mengakibatkan persaingan antar produsen alas kaki menjadi semakin ketat baik produksi alas kaki lokal maupun luar negeri. Sehingga produsen sepatu harus mampu melakukan inovasi untuk bersaing dengan produsen sejenis. Maksud dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh variabel citra merek dan harga terhadap keputusan pembelian sepatu Ventela di Magelang. Penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder. Data primer yang digunakan berupa hasil kuesioner dan wawancara, sedangkan data sekunder yang digunakan berupa studi literatur. Sampel penelitian berjumlah 100 sampel dengan teknik sampel purposive sampling. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan metode regresi linear berganda dengan bantuan software IBM SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, sedangkan variabel harga tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.