Dandi Permana
PPs STIE Amkop Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kecamatan Bengo di Kabupaten Bone Dandi Permana; Romansyah Sahabuddin; Uhud Darmawan
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 5, No 1 (2022): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v5i1.2041

Abstract

Abstrak Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk menguji apakah variabel Kompensasi Finansial dan Motivasi Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kecamatan Bengo. Populasi dalam penelitian ini adalah 128 orang pegawai. Sedangkan sampel dalam penelitian diambil sebanyak 25% dari populasi yaitu 32 orang Pegawai. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Data yang dikumpulkan dianalisis kemudian dimasukkan ke dalam persamaan regresi linear berganda. Temuan dalam penelitian ini menunjukkan hasil bahwa secara parsial dan simultan variabel kompensasi finansial dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Bengo Kabupaten Bone. Artinya, apabila kompensasi dan motivasi ditingkatkan maka meningkatkan kinerja pegawai begitupun sebaliknya. Sehingga hipotesis dalam penelitian ini diterima. Kata kunci: Kompensasi Finansial; Motivasi Kerja; Kinerja Pegawai.