Cicin Sutriani
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH MEDIA GAMBAR TERHADAP PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DI MTs TA’DIB AL-MUALLIMIN AL-ISLAMY Leni Maysarah Ritonga; Cicin Sutriani; Nadilah Adha Purba
SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan Pendidikan Vol. 1 No. 8 (2022): July
Publisher : PENERBIT LAFADZ JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada proses belajar mengajar tidak bisa terlepas dari peran media di dalamnya, sebab media pembelajaran merupakan suatu bagian integral dari proses pendidikan sekolah. Kedudukan media pengajaran ada dalam komponen belajar mengajar sebagai salah satu upaya untuk mempertinggi interasksi guru-siswa dan interaksi siswa dengan lingkungannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan media Gambar dalam pembelajaran bahasa arab terhadap kosakata siswa, penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian lapangan dengan menggunakan jenis penelitian tindakan kelas (PTK). Hasil penelitian membuktikan bahwa peserta didik terlihat bersemangat dalam pembelajaran bahasa arab khususnya penggunaan media gambar dalam meningkatkan penguasaan mufradat bahasa arab.Hal ini diketahui berdasarkan hasil observasi yang menyatakan bahwa penggunaan penggunan media gambar dalam meningkatkan penguasaan mufradat sudah gtergolong sangat tinggi. Maka hipotesis diterima dan ini proses penggunaan media gambar dalam meningkatkan penguasaan mufradat dalam pembelajaran bahasa arab.