Arifin Dwi Prihananto
Universitas PGRIMadiun

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN RISIKO PERUSAHAAN TERHADAP TAX AVOIDANCE (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN JASA DI BEI Arifin Dwi Prihananto; Elva Nuraina; Nur Wahyuning Sulistyowati
FIPA : Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi Vol 6, No 2 (2018): FIPA 11
Publisher : FIPA : Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (999.944 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, dan risiko perusahaan terhadap tax avoidance pada perusahaan jasa di BEI. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel ini purposive sampling. Metode analisis data menggunakan analisis regresi dengan nilai signifikan 0,05. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan dan profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tax avoidance. Risiko perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terdahap tax avoidance. Sedangkan secara simultan ukuran perusahaan, profitabilitas, dan risiko perusahaan berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance perusahaan jasa sektor property and real estate di Bursa Efek Indonesia.