p-Index From 2021 - 2026
0.408
P-Index
This Author published in this journals
All Journal INSANI
Sihab Abdul Khodir
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Pekerja Sosial Dalam Menangani Permasalahan Peserta Rehabilitas di Pusat Rehabilitas Kementrian Pertahanan Indonesia Sihab Abdul Khodir; Maykel Ifan
INSANI Vol 8 No 1 (2021): INSANI
Publisher : STISIP Widuri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (69.449 KB)

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif yang bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai peran pekerja sosial dalam menangani permasalahan peserta rehabilitasi di Pusat Rehabilitasi (Pusrehab) Kementerian Pertahanan Indonesia. Penelitian ini menetapkan 3 kasus secara purposif dan pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara, studi dokumentasi. Pada proses pelaksanaan rehabilitasi yang telah dilakukan, peserta rehabilitasi memiliki beberapa masalah sosial seperti penerimaan diri terhadap kondisi fisik, kecemasan anggota keluarga atas kondisi yang dialami oleh peserta rehabilitasi, penerimaan keluarga atas kondisi yang dialami oleh peserta rehabilitasi, dan kesulitan dalam menyesuaikan diri terhadap lingkungan Pusrehab pada saat proses rehabilitasi dilakukan. Dalam menangani permasalahan peserta rehabilitasi, pekerja sosial melakukan peran-peran seperti motivator, konselor, educator, fasilitator, advokator, dan penghubung. Peran-peran yang dilakukan sangat membantu informan dalam menangani masalah-masalah yang dihadapinya. Hasil pelaksanaan peran pekerja sosial dalam menangani permasalahan peserta rehabilitasi menunjukkan perubahan-perubahan yang dialami oleh para informan.