Yohanis Rumkorem
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN DAN PENGETAHUAN TEKNIK DASAR MENGONTROL BOLA MENGGUNAKAN PAHA PADA PERMAINAN SEPAKBOLA ADA SISWA SD NEGERI INPRES NABARUA TAHUN 2014 Rumkorem, Yohanis; Rumondor, Djoni; Podung, Beatrix
Jurnal Vini Vidi Vici Vol 2, No 2 (2014): Ilmu Keolahragaan
Publisher : Jurnal Vini Vidi Vici

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Rumusan masalah : Apakah dengan penugasan, Demonstrasi, pembagian tugas akan meningkatkan keaktifan, motivasi, meningkatkan pendidikan jasmani bagi siswa kelas IV SD Negeri Inpres Nabarua Nabire. Tujuan yang dicapai dalam proses belajar mengajar dengan metode bagian dan demonstrasi adalah untuk mencapai tujuan apakah terjadi peningkatan keaktifan siswa yang pada akhirnya juga hasil belajar pendidikan jasmani kelas IV SD Negeri Inpres Nabarua Kecamatan Nabire Kabupaten Nabire. Subyek penelitian adalah seluruh siswa yang ada di kelas IV SD Negeri Inpres Nabarua berjumlah 18 orang yang terdiri dari jenis kelamin laki-laki dan perempuan .laki-laki 7 orang dan perempuan 11 orang.tempat penelitian di SD Negeri Inpres Nabarua Nabire yang memiliki halaman yang cukup memadai untuk praktek olahraga. Prosedur pelaksanaan penelitian meliputi: perencaanaan,tindakan,observasi dan refleksi yang dilakukan dalam dua siklus atau putaran. Pencapaian yang terjadi pada pembelajaran penjaskes siswa aktif mengikuti gerakan-gerakan  dan bermain dengan tugas kelompok dan individu secara demonstrasi,tugas dengan baik hingga selesai dengan nilai yang memuaskan sesuai dengan tujuan yang dicapai. Kesimpulan : Perbaikan pembelajaran dan meningkatkan penguasaan siswa terhadap materi pelajaran olahraga sepak bola.  Penguasaan materi sangat menunjang dan meningkatkan prestasi belajar sepak bola. Dengan bimbingan guru yang baik serta dapat menguasai siswa secara individu dan kelompok dapat penguasaan siswa. Kata Kunci : Ketrampilan. Teknik Dasar Mengontrol Bola