RONA MENTARI, RONA
Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Paramadina, Jalan Gatot Subroto, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12780 Tel. (021) 79181188 Email : asri.nuraeni007@gmail.com

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Komodifikasi Dai di Televisi: Kajian Ekonomi Politik Media NURAENI, ASRI; MENTARI, RONA
Komunikator Vol 5, No 02 (2013)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In every talent show on TV, labor commodification occurs not only on the creative team, but also on the contestants. Dai Muda Pilihan ANTV which was aired in 2011 was also full of commodification, particularly on the Dai (Islam preacher) as the contestants. In this study, the researcher wants to find out the processes and patterns of labor commodification, particularly the Dai in Dai Muda Pilihan ANTV. The method of the research is case study with in-depth interview, participant observation, and documentation as the data collection methods. The result shows that commodification in Dai Muda Pilihan ANTV occurred at pre-production, production, and postproduction. Therefore, the Dai who normatively have religious characters were encouraged to perform well and to entertain in accordance with the commercialization values of the television station which owned the program. Keywords: Dai Muda Pilihan ANTV, commodification, case study
Pemodelan matematika arus lalu lintas dan solusi waktu tunggu optimal di persimpangan jl. Padayungan, Kota Tasikmalaya Mentari, Rona; Nurhayati, Rosni Dwi; Amarullah, Sandy Ihsan
Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 4 No. 1 (2024): Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Publisher : Program Studi Akuntansi IKOPIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32670/ht.v4i1.5050

Abstract

Salah satu persimpangan dengan arus lalu lintas yang padat di Kota Tasikmalaya adalah di persimpangan Jl. Padayungan. Sehingga dibutuhkan upaya untuk perbaikan dalam manajemen lalu lintas, serta waktu sinyal agar diperoleh kinerja arus lalu lintas yang optimal. Penelitian ini bertujuan mengembangkan pemodelan arus lalu lintas dan menentukan waktu tunggu total optimal menggunakan pendekatan Graf Kompatibel. Graf Kompatibel memodelkan hubungan antara arus lalu lintas sebagai simpul (vertex) dan pasangan arus yang dapat berjalan bersamaan tanpa konflik sebagai sisi (edge). Dengan menggunakan asumsi belok kiri mengikuti lampu, waktu tunggu total optimal di persimpangan ini adalah 75 detik. Sementara itu, asumsi belok kiri tidak mengikuti lampu menghasilkan waktu tunggu total optimal sebesar 45 detik. Kedua hasil tersebut lebih efisien dibandingkan waktu tunggu aktual yang diterapkan, yaitu 109 dan 150 detik. Penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan graf kompatibel dapat mengoptimalkan manajemen lalu lintas di persimpangan, sehingga dapat mengurangi kemacetan dan meningkatkan kinerja lalu lintas secara keseluruhan.