p-Index From 2021 - 2026
0.408
P-Index
This Author published in this journals
All Journal TEKNOSIA
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMANFAATAN MINYAK KELAPA DAN MINYAK CANOLA SEBAGAI CAIRAN PENDINGIN MESIN BUBUT TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN Danang Radyo Utomo
Teknosia Vol. 16 No. 1 (2022): Juni 2022
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/teknosia.v16i1.19154

Abstract

Kualitas produk menjadi salah satu hal penting yang harus diperhatikan dalam proses produksi. Penggunaan minyak nabati sebagai cairan pendingin alternatif (bio lubricant) menjadi solusi yang tepat untuk meningkatkan kualitas hasil produksi dan mengurangi dampak pencemaran lingkungan. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisa pengaruh variasi cairan pendingin minyak kelapa dan minyak canola terhadap hasil kekasaran permukaan pada proses pembubutan Alumunium 6061. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian adalah metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Berdasarkan hasil pengujian didapatkan bahwa penggunaan variasi cairan pendingin minyak kelapa 15% + oli meditran 5% + air 80% mampu meningkatkan kualitas kekasaran permukaan sebesar 12,3% dibandingkan dengan penggunaan cairan pendingin sintetis (coolant dromus). Sedangkan penggunaan variasi cairan pendingin minyak canola 15% + oli meditran 5% + air 80% mampu meningkatkan kualitas kekasaran permukaan sebesar 18,6% dibandingkan dengan penggunaan cairan pendingin sintetis (coolant dromus).Kata Kunci: kualitas produk, cairan pendingin, kekasaran permukaan