Irpan Taib
Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Ichsan Gorontalo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Prediksi Produksi Tanaman Pangan Di Provinsi Gorontalo Menggunakan Metode K-NN (K-Nearest Neighbor) Irpan Taib
Jurnal Cosphi Vol 2, No 1 (2018): Januari-Juli 2018
Publisher : Teknik Elektro - Universitas Ichsan Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (369.109 KB)

Abstract

Pertanian sudah menjadi peranan penting bagi suatu masyarakat di Provinsi Gorontalo khususnya pada daerah lahan yang luas serta memiliki tanah yang subur. Untuk memenuhi kebutuhan pangan di Provinsi Gorontalo yang sering mengalami perubahan pada jumlah produksi tanaman pangan yang tidak menentu tiap tahunnya, pemerintah akan terus berupaya untuk meningkatkan hasil pertanian, Maka diperlukan suatu sistem untuk melakukan prediksi terhadap hasil pertanian yang ada di Provinsi Gorontalo berdasarkan luas lahan dan produksi panen di tiap tahunnya. Tujuannya yaitu untuk mengetahui hasil produksi tanaman pangan yang ada di Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo. Dari hasil penelitian dengan program untuk Prediksi Produksi Tanaman Pangan Di Provinsi Gorontalo menggunakan metode K-nearest neighbor di dapatkan tingkat akurasi tertingi pada komoditi jagung dengan tingkat akurasi sebesar 92,83 %. Hasil akurasi tersebut dapat dikategorikan bahwa aplikasi yang dibuat layak untuk digunakan dalam memprediksi hasil produksi tanaman pangan.