This Author published in this journals
All Journal Jurnal Citrakara
Bernadus Andang Prasetya Adiwibawa
Program Studi Desain Komunikasi Visual, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Dian Nuswantoro (UDINUS)

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KAJIAN PERUBAHAN ILUSTRASI DI DALAM KEMASAN TOLAK ANGIN VARIAN SERBUK KE CAIR TAHUN 1951 HINGGA 2018 Aditya Ferry Julianto; Bernadus Andang Prasetya Adiwibawa
CITRAKARA Vol 1, No 03 (2019): Desember 2019
Publisher : CITRAKARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.652 KB)

Abstract

Sidomuncul merupakan merek jamu tradisional Indonesia yang memproduksi berbagai macam produk. Tolak Angin adalah produk Sidomuncul yang berhasil memiliki market share terluas dan reputasi yang baik sebagai industri jamu terbesar di Indonesia. Kemasan Tolak Angin sejak di munculkan pada tahun 1951 hingga 2018 sudah mengalami beberapakali perubahan dari segi material hingga desain. Kajian ini dilakukan untuk melihat bagaimana perubahan yang terjadi secara visual meliputi unsur-unsur dan komposisi juga simbol-simbol yang ada Berdasarkan uraian tersebut maka rumusan masalah kajian adalah tentang bagaimana komponen visual pada kemasan tolak angin tahun 1951 -2018; Mengetahui unsur desain/anatomi desain kemasan tolak angin pada tahun 1951 – 2018; Apa makna yang terkandung dalam kemasan tolak angin tahun 1951-2018. metode semiotika Chales S.peirce yang dijelaskan dalam bentuk deskriptif. Dari hasil penelitian tersebut dapat diketahui adanya pengaruh perubahan waktu terhadap gaya desain dan makna yang dihasilkan pada desain kemasan Tolak Angin 1951-2018. Kemasan desain pertama yang berupa ilustrasi belum dapat mengartikan bahwa ilustrasi tersebut adalah rempah-rempah yang menjadi bahan tolak angin. desain kemasan ke 2 untuk memperjelas bahwa Tolak Angin menggunakan rempah yang alami, pihak Tolak Angin menggunakan foto sebagai penganti ilustrasi. Pada desain kemasan ke3 terdapat penambahan logo Sidomuncul untuk memberitahukan bahwa produk Tolak Angin adalah produk yang diproduksi Sidomuncul