This Author published in this journals
All Journal Jurnal Citrakara
Risky Hasan Saputra
Universitas Dian Nuswantoro

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN MEDIA KAMPANYE PERBAIKAN LITERASI DI NUSA TENGGARA TIMUR MELALUI KOMUNITAS BUKU BAGI NTT Risky Hasan Saputra; Puri Sulistyawati
CITRAKARA Vol 3, No 1 (2021): April 2021
Publisher : CITRAKARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (930.407 KB)

Abstract

Buku Bagi NTT adalah komunitas literasi yang bertujuan memajukan literasi di NTT, atas rasa keprihatinan pada kesenjangan pendidikan anak yang sulit mendapatkan bahan bacaan yang berkualitas. Buku Bagi NTT berupaya mengajak banyak orang untuk peduli dengan pendidikan di NTT melalui kegiatan donasi buku, gerakan literasi secara swadaya, dan gerakan kerelawanan. Perancangan media kampanye ini bertujuan untuk mempromosikan kegiatan donasi dan menumbuhkan kepedulian kalangan muda akan pentingnya memajukan literasi di NTT memalui media sosial. Penelitian untuk perancangan ini menggunakan metode kualitatif serta analisis 5W+1H. Hasil rancangan berupa media sosial instagram, website, merchandise seperti totebag, baju, pin, stiker, buku, greeting card serta poster, x-banner, dan backdrop.