Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan sistem informasi pengelolaandan persediaan perbekalan PNS LANTAMAL III menggunakan algoritma string maching berbasis web pada MAKO LANTAMAL III Nai Dwi Rattikawati; Verdi Yasin; Anton Zulkarnain Sianipar
Jurnal Sains dan Teknologi Widyaloka (JSTekWid) Vol. 1 No. 1 (2022): JSTekWid (January 2022)
Publisher : Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Widya Loka Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1200.572 KB) | DOI: 10.54593/jstekwid.v1i1.59

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengelolaan dan persediaan perbekalan PNS Lantamal III di Mako Lantamal III dan untuk mengetahui hambatan-hambatan yang muncul dalam pengelolaan dan persediaan perbekalan menjadi lebih terkontrol. Agar mempermudah pegawai/staff untuk mengetahui perbekalan masuk dan keluar pada Mako Lantamal III. Sistem tersebut untuk mempermudah dan mempercepat kerja bagian pengelolaan dan persediaan perbekalan. Permasalahan yang ada bagaimana mengetahui jumlah barang persediaan perbekalan yang masuk dan keluar tanpa harus melihat catatan karena memakan waktu lebih lama, dampak pada pekerjaan yang seharusnya bisa lebih cepat menjadi lama karena mencari catatan buku harus sesuai dengan jumlah barang persediaan perbekalan yang tersedia di gudang. Adapun tahap pengembangan dalam penelitian ini meliputi perencanaan, produksi, dan evaluasi. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah Waterfall untuk perancangan sistem pengadaan perbekalan pada Gudang Mako Lantamal III in. Berdasarkan data penelitian yang dilakukan diperoleh kesimpulan bahwa kebijakan membuat sistem pengelolaan dan persediaan perbekalan untuk membantu bagian Gudang dalam mengelola persediaan perbekalan agar mudah dan cepat demi perkembangan Mako Lantamal III.