This Author published in this journals
All Journal Media Informasi
Kuncoro Darumoyo
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran e-skills pada Pustakawan milenial di era teknologi industri 4.0 Kuncoro Darumoyo
Media Informasi Vol 30 No 2 (2021): Media Informasi
Publisher : Perpustakaan Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1048.5 KB) | DOI: 10.22146/mi.v30i2.4048

Abstract

Setiap kemajuan teknologi informasi dan komunikasi selalu ada kesenjangan antara mereka yang siap mengadopsi dan mengaplikasikannya dan mereka yang tidak bisa beralih dari kebiasaan lama. Munculnya stigma bahwa adanya sebuah kesenjangan antara pengguna akses internet serta teknologi, merupakan sebuah konsep kesenjangan digital dimana hal tersebut menjadi fenomena sosial baru. Melihat semakin bertambah cakupan penggunaan internet terus menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, mendorong pustakawan sebagai evolusi sumber daya manusia di perpustakaan berkembang. Seiring dengan meningkatnya pendidikan tinggi yang terlibat dalam pembelajaran berbasis internet, perpustakaan perlu menjaga, mempertahankan dan bahkan meningkatkan kegiatan digital literacy melalui e-skill yang dimiliki. Adanya pustakawan milenial diharapkan mampu mengimbangi user generasi Z, Penelitian ini menggali bagaimanakah kompetensi pustakawan milenial dalam menerapkan e-skill untuk merubah perpustakaan menjadi lebih dekat dan menguasai teknologi pada industry 4.0.