Amalia Apriliana
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS EFEKTIVITAS IKLAN SMARTREN VERSI KURA-KURA PUNYA RUMAH DI YOUTUBE DENGAN AISAS MODEL Novita Sari; Amalia Apriliana
JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI Vol 8, No 1 (2022): JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI
Publisher : Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24967/jmb.v8i1.1606

Abstract

Di era perkembangan teknologi saat ini menjadikan komunikasi sebagai alat yang mempermudah masyarakat untuk membagikan informasi dalam waktu yang relatif singkat, iklan merupakan salah satu sarana yang digunakan untuk menyampaikan informasi kepada masyrakat, salah satu platfrom yang ramai digunakan sebagai sarana untuk berbinis yang digunkakan untuk menyampaikan informasi adalah youtube.Youtube merupakan media atau alat untuk menarik perhatian orang-orang yangmelihatsegalasesuatuyangdisajikan,sepertigambar,tulisan,vidiodancerita tertentu, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas iklan smartfren versi “kura-kura punya rumah” di youtube dengan AISAS model, jenis penelitian ini ialah deskriptif kuantitatif dengan metode penarikan sampel yaitu non probability sampling dengan teknik proposive sampling, dengan metode pengumpulan data mengguanakan google from dan pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Microsoft Excel dan SPSS.Pada penelitian ini diperoleh hasil nilai AISAS attention sebesar78,1%,interestsebesar75,2%,searchsebesar78,2%,actionssebesar77,3%, share sebesar 81%.Sesuai dengan perhitungan range iklan dapat dikatakan efektif jika memiliki nilai lebih dari 60%.Oleh karena itu, iklan smartfren versi “kura-kura punyarumah”diyoutubemerupakaniklanyangefektif.