Muhammad Hafiz, Desniarti, Yuan anisa
Univeritas Pembangunan Panca Budi Medan, Universitas Muslim Nusantara Alwasliyah, Univeritas Medan Area

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBELAJARAN DARING YANG DIHADAPI GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS Muhammad Hafiz, Desniarti, Yuan anisa
JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol. 1 No. 2 (2020): JURNAL ILMU PENDIDIKAN (JIP)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (316.108 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui permasalahan pembelajaran daring di SMA Persiapan Kabupaten langkat. Jenis penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pengumpulan data, reduksi data penyajian data dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kendala yang dialami guru selama pembelajaran daring yaitu aplikasi pembelajaran, jaringan internet dan gawai, pengelolaan pembelajaran, , dan penilaian.