Ilun Chairunisyah Napitu
Prodi DIV Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palembang, Jl. Merdeka No.76-78, Talang Semut, Kec. Bukit Kecil, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30135

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

GANGGUAN MENTAL EMOSIONAL DAN DEPRESI PADA REMAJA Sri Endriyani Djohan; Retno Dwi Lestari; Evi Lestari; Ilun Chairunisyah Napitu
HealthCare Nursing Journal Vol. 4 No. 2 (2022): HealthCare Nursing Journal
Publisher : Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (283.555 KB) | DOI: 10.35568/healthcare.v4i2.2346

Abstract

Gangguan kesehatan jiwa merupakan masalah yang serius, ada berbagai macam jenisnya seperti depresi dan gangguan emosional. Tujuan: Mendeteksi dini gangguan jiwa pada remaja. Metode: Menggunakan desain adalah deskriptif kuantitatif. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik total sampling pada siswa kelas XII IPA SMA Muhammadiyah 2 Palembang sebanyak 68 responden. Hasil: Penelitian menggambarkan responden berjenis kelamin laki-laki dan tidak mengalami depresi sebanyak 50%, depresi ringan21,4%, depresi sedang 17,8%, dan depresi berat 10,7%. Responden perempuan dan tidak mengalami 47,5% sebesar 14 responden, depresi ringan 30%, depresi sedang 10%, serta depresi berat 12,5%. Responden perempuan yang tidak ada gangguan emosional 77,5% dan yang mengalami gangguan emosional 22,5%. Responden laki-laki yang tidak memiliki gangguan emosional 71,4% dan yang mengalami gangguan emosional 28,6%. Kesimpulan: sebagian besar 75% tidak ada gangguan mental emosional, sedangkan 25% ada gangguan mental emosional, serta 48,5% tidak ada depresi, 26,5% mengalami depresi ringan, 13,2% mengalami depresi sedang, dan 11,8% mengalami depresi berat. Berdasarkan hasil penelitian tersebut perlu dilakukan pendampingan terhadap remaja dalam mengatasi masalah gangguan mental emosional dan depresi pada remaja