Ahmad Rifa'i
PMKWK LP3M Universitas Jember

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

BENTUK DAN NILAI BUDAYA DALAM TRADISI GREBEG SURO PADA MASYARAKAT MOJOKERTO Ahmad Rifa'i; Icha Fadhilasari
Jurnal Bastra (Bahasa dan Sastra) Vol. 7 No. 2 (2022): JURNAL BASTRA EDISI APRIL-JUNI 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP, Universitas Halu Oleo Kampus Bumi Tridharma Andounohu Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara – Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.172 KB) | DOI: 10.36709/bastra.v7i2.107

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk, makna dan nilai budaya yang terkandung dalam tradisi Grebeg Suro di Trowulan Kabupaten Mojokerto. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Metode pengumpulan data menggunakan teknik observasi, rekam, catat dan dokumentasi. Penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat bentuk, makna, serta nilai-nilai di antaranya 1) Nilai Kebenaran, 2) Nilai Keindahan, 3) Nilai moral, dan 4) Nilai Religius dalam tradisi Grebeg Suro. Tradisi Grebeg Suro Tradisi merupakan tradisi untuk tolak balak meliputi mencegah bencana alam, musibah, penyakit dan kesialan agar masyarakat dapat hidup tenang dan damai. Tradisi ini sudah dilaksanakan secara turun temurun dan diresmikan oleh pihak Kabupaten Mojokerto bahwa tradisi ini merupakan budaya lokal masyarakat Mojokerto.