Liliany Liliany
Jurusan Akuntansi Universitas Multi Data Palembang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, Dan Financial Distress Terhadap Integritas Laporan Keuangan (Studi Empiris Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2017-2019) Liliany Liliany; Anton Arisman
PUBLIKASI RISETMAHASISWA AKUNTANSI Vol 2 No 2 (2021): Publikasi Riset Mahasiswa Akuntansi (PRIMA)
Publisher : Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (130.971 KB) | DOI: 10.35957/prima.v2i2.926

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, kepemilikanmanajerial, dan financial distress terhadap integritas laporan keuangan. Penelitian ini termasuk penelitiankuantitatif. Populasi penelitian ini adalah perusahaan industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa EfekIndonesia tahun 2017-2019. Jumlah populasi penelitian ini sebanyak 54 perusahaan dan dengan menggunakanmetode purposive sampling diperoleh 21 perusahaan sebagai sampel dalam penelitian. Jenis data yang digunakanadalah data sekunder yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitianini adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS versi 23. Hasil penelitian ini menunjukkanbahwa ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial, dan financial distress berpengaruh signifikan terhadapintegritas laporan keuangan.