Hamsah H S, Hamsah H
Universitas Muhammadiyah Makassar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Penggunaan Media Audio-Visual Terhadap Peningkatan Kemampuan Daya Ingat Siswa di MTs Muhammadiyah Tallo Kota Makassar S, Hamsah H
Jurnal Kependidikan Media Vol 3, No 1 (2014): Perangkat Teknologi
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK penelitian ini yaitu apakah penggunakan media audio-visual dalam proses belajar mengajar efektif terhadap peningkatan daya ingat siswa di Mts Muhammadiyah Tallo Kota Makassar. Penelitian ini bertujuan untuk meperoleh data tentang penggunaan media audio-visual dalam proses pembelajaran dapat mengembangkan daya ingat siswa di Mts Muhammadiyah Tallo Kota Makassar.Jenis penelitian ini penelitian kualitatif yang bersipat deskriptif. prosedur penelitian meliputi perencanaan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII-1 MTs Muhammadiyah Tallo Kota Makassar sebanyak 32 orang.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kegiatan ekstrakurikuler disekolah tersebut khususnya dalam upaya menggembangkan daya ingat siswa berjalan secara maksimal. Tetapi itu belum akhir untuk terus mengembangkan daya ingat siswa. Di butuhkan kerja sama guru dan orang tua dan yang paling penting adalah mengikuti prosedur yang ada sesuai dengan bentuk kegiatan yang bersangkutan.Berdasarkan hasil penelitian tersebut di atas dapat disimpulkan bahwa kegiatan proses pembelajaran dengan menggunaan media audio-visual terhadap peningkatan daya ingat siswa di MTs Muhammadiayah Tallo Kota Makassar  berjalan secara efektif .Kata Kunci : Efektivitas, Media Audio Visual, Daya Ingat.