Muchamad Sukron
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasakti Tegal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KIAT-KIAT PENGAJUAN KREDIT UMKM PADA PERBANKAN MELALUI PERAN KOMUNITAS UMKM KLUBANOSTIC DI KABUPATEN BREBES Agus Prasetyono; Yuni Utami; Gunistyo Gunistyo; Fahmi Firmansyah; Yudit Amin Prohatomo; Muchamad Sukron
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 7 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v5i7.2587-2591

Abstract

Pengabdian ini berisi tentang Kiat-kiat Pengajuan Kredit UMKM pada Perbankan melalui Peran Komunitas UMKM Klubanostic di Kab. Brebes. Adapun tujuan dari pengabdian ini adalah agar bisa mendapatkan kredit dari perbankan dan terbiasa menjadi UMKM yang bankable. Metode yang digunakan dalam pelatihan meliputi metode ceramah, tanya jawab dan praktek langsung. Hasil Pengabdian adalah proses pelatihan Kiat-Kiat Pengajuan Kredit UMKM Pada Perbankan Melalui Peran Komunitas UMKM Klubanostic di Kabupaten Brebes dapat terselenggara dengan baikĀ  sesuai dengan sasaran dan target yang di harapkan, Pemahaman Komunitas UMKM Klubanostic Kab. Brebes dalam pengajuan kredit perbankan dapat dipahami dengan baik dan sesuai yang diharapkan. Dan peserta yang didominasi Ibu-IbuĀ  sangat antusias dalam mengikuti kegiatan pelatihan dan menjadi nilai tambah pengetahuan terkait perbankan serta menjadi penyemangat dalam kegiatan UMKM.