'AINUL IMRONAH
(SINTA ID 6732744) STAI SUFYAN TSAURI MAJENANG

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRUKTUR PASAR DAN PERSAINGAN HARGA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (Tinjauan Ekonomi Islam) 'AINUL IMRONAH
J-EBI: Jurnal Ekonomi Bisnis Islam Vol 1, No 01 (2022): J-EBI: JURNAL EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
Publisher : J-EBI (Jurnal Ekonomi Bisnis Islam)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.345 KB) | DOI: 10.57210/j-ebi.v1i01.116

Abstract

Pasar adalah elemen penting dalam mekanisme perdagangan.  Dalam artikel ini, dijelaskan bagaimana konsep pasar dalam Islam dan konvensional. Konsep pasar dalam Islam, harus memenuhi syarat, yakni: adanya penjual dan pembeli, adanya barang yang diperjualbelikan, dan adanya ijab qabul. Jumlah pembeli, jumlah penjual, skala produksi, jenis produksi merupakan beberapa hal penting yang akan mengubah tingkah laku dan kinerja pasar. Sehingga dapat mengubah Struktur pasar tersebut, nah berdasarkan Perbedaan Jumlah Penjual dan Pembeli, akan terbentuk berbagai macam struktur pasar. Persaingan harga dapat dibedakan menjadi pasar bersaing sempurna, pasar monopoli, dan oligopoly. Keterlibatan pemerintah dalam pasar bukanlah hal yang bersifat sementara atau sesaat. Ekonomi Islam memandang pemerintah dalam pasar merupakan satu kesatuan (co-existing) dengan unit ekonomi lainnya. Sehingga beberapa regulasi yang terjadi di pasar itu juga termasuk campur tangan pemerintah.Kata Kunci: struktur pasar, pasar bersaing sempurna, ekonomi Islam