Dahlan Dahlan
Jurusan Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Administrasi, IISIP YAPIS BIAK

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengabdian dan Pemanfaatan Potensi Lokal Berbasis Home Industri (Pengolahan Ikan) dalam Meningkatkan Kemandirian Ekonomi Pada Kampung Swapodibo Biak-Numfor Papua Indonesia Dahlan Dahlan; Rahmawati Syam; Syamsul Bakhri Gaffar
INOVASI: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat Vol 2, No 1 (2022): INOVASI: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat
Publisher : INOVASI: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (549.419 KB) | DOI: 10.35580/inovasi.v2i1.33717

Abstract

Abstrak. Mitra Program PKM ini adalah Warga Kampung Swapodibo. Masalahnya adalah: (1) Kurangnya pemanfaaatan potensi perikanan secara optimal di Desa Swapodibo, Kabupaten Biak Numfor. (2) Kurangnya tingkat partisipasi masyarakat dalam mengelola potensi perikanan di Desa Swapodibo.  (3) Tidak adanya Strategi Pengadaan Badan Usaha Milik Desa di Desa Swapodibo, Kabupaten Biak Numfor. Sasaran Eksternal adalah: produk lokal dari hasil pengelolaan hasil potensi perikanan, seperti adanya produk makanan dari hasil olahan. Metode yang digunakan adalah: 1. Pemberdayaan dan Pemanfaatan Potensi Lokal Berbasis Home Industri. 2. Memberikan edukasi kepada masyarakat setempat bagaimana cara mengolah hasil tangkap nelayan agar dapat meningkatkan kualitas dan ekonomi masyarakat kampung Swapodibo. Kata Kunci: Kampung Swapodibo, Potensi Perikanan, Pemanfaatan, Strategi.