Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peningkatan Literasi Keuangan untuk Siswa Sekolah Dasar Negeri 6 Gedangan Wulan Dri Puspita; Adisti Safrilia; Dewi Ayu Rahayu; Dinda Yolania Sendy Novela
GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 6, No 2 (2022): GERVASI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/gervasi.v6i2.3586

Abstract

Program kegiatan pengabdian masyarakat oleh Universitas Merdeka Malang diberikan kepada 17 siswa kelas 4 di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 6 Gedangan Kabupaten Malang. Kegiatan tersebut dilakukan pada 17 September 2021 di Jalan Raya Sumber Pucung Rt. 14 Rw. 5 Desa Girimulyo Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang. Para siswa yang merupakan para penerus bangsa nantinya harus terbuka untuk memperoleh informasi ekonomi, terutama untuk menjaga supaya tidak memiliki sifat konsumtif di masa depan. Metode kegiatan dilakukan dengan tanya jawab, ceramah, dan diskusi dengan membahas mengenai pengertian uang, fungsi uang, perencanaan keuangan, membedakan kebutuhan dan keinginan, manfaat menabung, mencatat uang masuk dan keluar dan sumber uang tambahan. Hasilnya kegiatan tersebut dapat membantu meningkatkan literasi keuangan dengan mengenalkan jenis-jenis uang, membedakan kebutuhan dengan keinginan, memiliki keinginan untuk merencanakan keuangan, termotivasi untuk menabung, termotivasi untuk mencatat keluar masuk uang secara sederhana, serta memiliki keinginan untuk memperoleh tambahan uang.
Penguatan Literasi Finansial Melalui Gemar Menabung Siswa Sekolah Dasar Wulan Dri Puspita; Adisti Safrilia; Ananda Herta Saputri
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Cv. Utility Project Solution

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Financial literacy is the ability to manage finances. The Financial Services Authority (OJK) has advocated for financial literacy programs in schools to encourage children to develop a habit of saving and create a lasting impact. Money is a tool that can be both a solution and a problem if not managed properly. Students at Duwet Elementary School are generally aware of the functions of money but struggle to grasp its true meaning. Their inability to distinguish between needs and wants leads to their pocket money being spent quickly every time it's given. This doesn't mean that spending money on treats is prohibited, but it's more appropriate to allocate funds for desires, necessities, and savings after carefully considering their usage. This knowledge is lacking among Duwet Elementary School students. The challenge of managing money becomes a reason for our outreach team to provide financial literacy training through promoting a love for saving. Early childhood is a phase when memories are easily retained. Hence, activities are conducted to foster financial literacy. The outcomes of these activities demonstrate the children's enthusiasm in participating in the program and their understanding of the purpose of saving.