Lutfia Khairunnisa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

NILAI KARAKTER RELIGIUS PADA FILM ANIMASI RIKO THE SERIES Lutfia Khairunnisa
COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education) Vol 5, No 5 (2022)
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/collase.v5i5.12232

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis nilai-nilai pendidikan karakter religius yang terdapat pada film animasi Riko The Series Season 3 yang terdapat di Youtube. Penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis isi. Pengumpulan data yang dilakukan meliputi teknik dokumentasi dan pengumpulan sumber yang relevan. Peneliti mengambil 5 episode dari animasi Riko The Series Season 3 yang meliputi episode “Kado Istimewa, “Masih Boleh Puasa Gak?”, “Semua Ikut Lebaran”, “Gizi Seimbang Itu Penting” dan “Makan Pakai Tangan Kanan”. Hasil penelitian menunjukkan pada setiap episode ditemukan nilai pendidikan karakter religius seperti shalat, bersedekah, berdo’a, mengucapkan salam, berpuasa, bersyukur, menyantuni anak yatim, merayakan hari besar dalam agama islam, berdakwah, dan mengucapkan kalimat-kalimat yang membawa nama Allah.Kata Kunci: Nilai, Religius, Film Animasi.