Kanker Payudara merupakan salah satu kanker penyebab kematian wanita. Berdasarkan data globocan tahun 2020 menunjukkan, terdapat 261.419 kasus baru kanker payudara dengan 684.996 kematian di seluruh dunia, sementara untuk di 11 negara Asia Tenggara. Penelitian ini bersifat desktiptif. Tujuan untuk pengetahui faktor - faktor yang berhubungan dengan kanker payudara berdasarkan pengetahuan, umur, riwayat pemakaian kotrasepsi hormonal dan pola makan. Dengan jumlah populasi sebanyak 158 orang, cara pengambilan sampel yaitu accidental sampling, dengan jumlah responden sebanyak 60 orang. Hasil : penelitian ini menunjukkan bahwa Pada variabel penderita kanker / riwayat kanker, mayoritas responden tidak menderita penyakir kanker sebanyak 45 responden ( 75% ). berdasarkan pengetahuan , mayoritas responden berpengetahuan kurang pada responden yang tidak menderita penyakit kanker sebanyak 20 orang (33,3%), berdasarkan umur, mayoritas berumur 31 - 41 tahun pada responden yang tidak menderita penyakit kanker sebanyak 18 orang (30%), berdasarkan riwayat pemakaian kontrasepsi hormonal, mayoritas responden memakai kontrasepsi hormonal semala 6 - 18 tahun pada responden yang tidak menderita penyakit kanker sebanyak 18 orang (30%), berdasarkan pola makan, mayoritas responden sering mengkonsi jung food pada responden yang tidak menderita t penyakit kanker sebanyak 16 orang (25%)Kesimpulan : hasil penelitian menunjukkan bahwa Faktor – faktor yang berhubungan dengan terjadinya kanker payudara adalah mayoritas responden tidak memiliki penyakit kanker payudara, berpengetahuan kurang, riwayat pemakain kontrasepsi selama 6 – 10 tahun, pola makan yang sering mengkonsumsi jung food. Untuk itu diharapakan kepada ibu untuk meningkatkan pengetahuannya tentang kanker payudara sehingga dapat mencegah terjadinya kanker payudara