Doni Hamdani
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH DESAIN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA JURUSAN OTOMATISASI DAN TATA KELOLA PERKANTORAN (OTKP) DI SMK NEGERI 1 KADIPATEN Doni Hamdani
Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran Vol 7, No 2 (2022): Juli 2022
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpm.v7i2.46296

Abstract

Desain rencana pelaksanaan pembelajaran merupakan hal yang penting dalam menentukan keberhasilan proses belajar sehingga menghasilkan output siswa yang berpengetahuan, terampil, sesuai dengan yang diharapkan oleh para pendidik. Desain RPP yang kreatif dan inovatif tentu akan membuat minat belajar siswa terhadap mata pelajaran meningkat. Bagi guru, desain RPP menjadi salah satu tugas wajib untuk menyusunnya sebagai landasan dan patokan dalam menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan desain RPP mata pelajaran terhadap minat belajar siswa jurusan OTKP di SMK Negeri 1 Kadipaten dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Data diperoleh melalui wawancara dengan melibatkan guru OTKP sebagai narasumber. Hasilnya, desain RPP yang dibuat guru berpengaruh terhadap minat belajar siswa OTKP. Desain RPP yang dibuat dengan menghadirkan inovasi terbaru, metode pembelajaran yang kreatif, membuat siswa antusias dalam mengikuti pembelajaran. Selain desain RPP, penyampaian isi materi juga turut menunjang minat belajar siswa.