Eko Nuryasin Firmansyah
Mahasiswa Program Studi S1 Hidrografi, STTAL

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pemanfaatan Data Satelit Altimetri untuk Identifikasi Daerah Penangkapan Ikan Berdasarkan Area Upwelling (Studi Kasus di Perairan Selatan Bali-Jawa): Utilization of Altimetry Satellite Data for Identification of Fishing Areas Based on Upwelling Areas (Case Study in Southern Bali-Java Waters) Eko Nuryasin Firmansyah; Ibnu Sofian; A. Rita Tisiana D. Kuswardani; Widodo S. Pranowo
Jurnal Chart Datum Vol. 1 No. 2 (2015): Jurnal Chart Datum
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut (STTAL)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.622 KB) | DOI: 10.37875/chartdatum.v1i2.106

Abstract

Indonesia adalah Negara kepulauan yang mempunyai keanekaragaman hayati terbesar, salah satunya adalah potensi perikanan. Kondisi tersebut menimbulkan maraknya kegiatan penangkapan ikan dalam jumlah besar di wilayah perairan Indonesia, khususnya perairan Selatan Jawa-Bali. Meningkatnya jumlah ikan yang berada di perairan Selatan Jawa-Bali disebabkan oleh beberapa factor, salah satunya adalah kondisi perairan yang menyebabkan terjadinya upwelling yaitu arus eddies. Arus eddies dapat diidentifikasikan dengan memanfaatkan data dari satelit altimetri. Data tersebut berupa, data tinggi muka laut (SSH) dan data komponen arus permukaan u dan v . Pengolahan dan analisa data dengan menggunakan parameter oseanografi tersebut dapat digunakan untuk menentukan daerah potensi penangkapan ikan. Korelasi antara parameter oseanografi dengan posisi kapal penangkap ikan tersebut pada bulan Juni hingga Oktober. Dari hasil analisa data diperoleh bahwa parameter oseanografi upwelling terdapat korelasi yang baik dengan posisi kapal penangkapan ikan khususnya pada bulan Juni hingga Oktober.