Maulidiyah Indira Hasmarini
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Ekspor Batik Indonesia Ke Amerika Serikat Pada Tahun 2000-2020 Agustina Wulaningrum; Maulidiyah Indira Hasmarini
Economics and Digital Business Review Vol. 4 No. 2 (2023): February - July
Publisher : STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/ecotal.v4i2.584

Abstract

Dalam penelitian ini penulis memiliki tujuan untuk menamenganalisis pengaruh Kurs Rupiah terhadap Diplomasi Batik di Indonesia pada tahun 2000-2020,mengukur arah dan besarnya pengaruh GDP Riil Negara Amerika Serikat,Kurs Dollar Amerika Serikat dan harga Batik Internasional,menganalisis harga Batik Ekspor Indonesia terhadap Ekonomi di Indonesia,menganalisis harga Domestik Batik Indonesia terhadap negara Negara Amerika Serikat.Metode penelitian ini menggunakan data dari berbagai sumber diantaranya Jurnal online dan Website yang relevan dengan topik pembahasan.Adapun Variabel Independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Ekspor,Kurs Dollar AS,GDP Riil,Produksi,dan Konsumsi.Dalam penelitian ini menggunakan data time series dengan Ordinary Least Square (OLS) terestimasi oleh Program E-Views.Pada kesimpulannya Analisis Ekspor Batik Indonesia Ke Amerika Serikat signifikan dalam menganalisis pengaruh Ekspor Batik Internasional.