Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KAJIAN ETNOBOTANI DALAM RITUAL RAJAH SEUMAPA (BALEK KUNYET) PADA MASYARAKAT JEUMPA BARAT KECAMATAN JEUMPA KABUPATEN ACEH BARAT DAYA Safri ani; Badariati Abdiah; Mutiara Tri Octamil
Prosiding Seminar Nasional Biotik Vol 10, No 2 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL BIOTIK X 2022
Publisher : Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh, Aceh, Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (473.975 KB) | DOI: 10.22373/pbio.v10i1.13889

Abstract

Rajah seumapa (Balek kunyet) merupakan ilmu pengobatan tradisonal Aceh yang disebabkan oleh sapaan roh orang yang telah meninggal. Rajah seumapa dilakukan dengan cara membacakan ayat-ayat Al-Quran serta dibacakan pula mantra-mantra, bahan yang digunakan dalam ritual rajah seumapa adalah kunyit dan kapur. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimna masyarakat gampong Jeumpa Barat memanfaatkan tanaman kunyit sebagai pengobatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Rajah Seumapa (Balek Kunyet) dipercayai oleh masyarakat yang berfungsi untuk menyembuhkan sakit yang disebabkan karena seumapa ataupun sakit yang lainnya.