Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM PAKAR UNTUK MENENTUKAN JENIS-JENIS TANAMAN TAHUNAN DAN TANAMAN MUSIMAN DENGAN METODE DEMPSTER SHAFER Darjat Saripurna
Buletin Utama Teknik Vol 14, No 1 (2018): Edisi September
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sistem Pakar untuk Menentukan Jenis-Jenis Tanaman Tahunan dan Tanaman Musiman dengan Metode Dempster Shafer. Sistem pakar adalah sistem yang menggunakan pengetahuan manusia, di mana pengetahuan tersebut dimasukkan ke dalam sebuah komputer dan kemudian digunakan untuk menyelesaikan masalah-masalah yang biasanya membutuhkan kepakaran atau keahlian manusia, di mana dalam kenyataan pada pertanian belum ada pendeteksi jenis tanaman yaitu tanaman tahunan dan musiman. Dalam laporan hasil penelitian ini, menjelaskan bahwa untukĀ  menentukan jenis-jenis tanaman tahunan dan musiman diproses dengan menginput kriteria tanaman, dengan menginput data tanaman yang ada maka hasil akan menentukan jenis tanaman yang diinginkan menurut rumus dempster shafer yaitu suatu teori matematika untuk pembuktian berdasarkan fungsi kepercayaan dan pemikiran yang masuk akal, yang digunakan untuk mengkombinasikan potongan informasi yang terpisah untuk mengkalkulasi kemungkinan dari suatu peristiwa. Setelah jenis tanaman sudah diketahui maka akan ditampilkan jenis tanamannya. Dalam sistem ini, diharapkan bisa membantu pihak-pihak yang membutuhkan untuk menentukan jenis-jenis tanaman tahunan dan musiman.