This Author published in this journals
All Journal Media Bina Ilmiah
Sri Idayani
STIKes Wira Medika Bali; Jalan Kecak No.9A Denpasar-Bali, (0361) 427699

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDENTIFIKASI AMPHETAMIN, MARIJUANA, DAN MORPHIN PADA URINE REMAJA DI WILAYAH DENPASAR BARAT Ni Luh Nova DiliscaDwi Putri; Sri Idayani
Media Bina Ilmiah Vol. 17 No. 2: September 2022
Publisher : LPSDI Bina Patria

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (117.956 KB)

Abstract

Penyalahgunaan NAPZA merupakansuatupolapenggunaanzat yang bersifatpatologikdenganmengkonsumsiobatsecaraterusmenerus yang dapatmenimbulkangangguanfungsisosialatauokupasional. Badan Narkotika Nasional (2019) menyebutkanbahwaprevalensipenyalahgunaan NAPZA pada tahun 2019 mengalamikenaikan 0,03% jadi 3,6 juta orang di Indonesia. BerdasarkanhasilSurvei Nasional penyalahgunaan NAPZA tahun 2021 tampakbahwamayoritasrespondenpenyalahguna NAPZA berada pada kelompokremajarentangusia 15-19 tahun. Penelitianinibertujuanuntukmengetahuipengetahuanremajaterhadapbahayapenyalahgunaan NAPZA dan apakahterdapatkandungan NAPZA (Marijuana, Morphin, dan Amphetamin)dalamurinremajausia 15-19 tahun di wilayah Denpasar Barat tahun 2022. Metode penelitiandilakukandenganmelakukanwawancara pada sejumlahremajausia 15-19 tahunmelaluikuesioner dan melakukanidentifikasidenganpengujianlaboratoriumterhadap 25 urinremaja. Hasil penelitianmenunjukkanbahwatingkatpengetahuanremajaterhadappenyalahgunaan NAPZA berada pada kategoricukupsebesar 24%, dan pada kategoribaiksebesar 76%, hasilpemeriksaanlaboratoriumterhadapsejumlah 25 urinremajausia 15-19 tahunmenunjukkantidakteridentifikasiadanyakandungan NAPZA jenisAmphetamin, Marijuana, dan Morphin. Melaluihasilpenelitianinimenunjukkandengantingkatpengetahuan yang baikterhadapbahayapenyalahgunaan NAPZA dapatmemperkuat mental dan keyakinanremajauntukmenghindaripenyalahgunaan NAPZA.