RAHMADANI RAHMADANI
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KEMISKINAN RUMAH TANGGA DI DESA TELUK PANDAN KABUPATEN KUTAI TIMUR RAHMADANI RAHMADANI; Irwan Gani; Muliati Muliati
Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM) Vol 4, No 3 (2019): September
Publisher : Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jiem.v4i3.5480

Abstract

Analisis Kemiskinan Rumah Tangga Di Desa Teluk Pandan Kabupaten Kutai Timur dibawah bimbingan Irwan Gani dan Muliati.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kemiskinan rumah tangga di Desa Teluk Pandan Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Kutai Timur. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara mendalam, observasi partisipatif, dan dokumentasi dengan cara pendekatan life history. Metode penelitian menggunakan jenis penelitian kualitatif. Teknik analisis data yang digunakan terdiri dari reduksi data, penyajian dan penarikan kesimpulan.            Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa faktor-faktor penyebab kemiskinan rumah tangga di Desa Teluk Pandan yaitu, Besarnya beban tanggungan Keluarga, rendahnya tingkat pendidikan dan keterampilan kepala rumah tangga, rendahnya tingkat pendapatan kepala rumah tangga. Tindakan yang dilakukan oleh kepala rumah tangga miskin hanya pada upaya untuk bertahan hidup dengan kondisi kemiskinan yang dialami