This Author published in this journals
All Journal Jurnal PolGov
Rika Aulia Ramdhani
Universitas Gadjah Mada

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Memaknai TWK KPK Dalam Reproduksi Wacana Dengan Pemanfaatan Modal Sosial: Studi Kasus Data Percakapan TWK KPK di Media Sosial Twitter Meirza Luthfi Pradana; Vincencius Alvian Pratama; Rika Aulia Ramdhani; Panji Putranto Nugrahagung
Jurnal PolGov Vol 4 No 2 (2022): Jurnal PolGov Vol. 4 No. 2 Tahun 2022
Publisher : Departemen Politik dan Pemerintahan, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/polgov.v4i2.3637

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk menganalisis pemetaan aktor dan pola sentimen yang terbentuk di media sosial Twitter dalam wacana isu “Tes Wawasan Kebangsaan Komisi Pemberantasan Korupsi (TWK KPK)”. Artikel ini menggunakan pendekatan mix method, yakni kualitatif dan kuantitatif, dengan menggunakan pisau analisis Social Network Analysis (SNA) . Data dalam kajian ini diperoleh dari media sosial Twitter yang diolah dengan Big Data Analytics dari tanggal 16 Mei 2021 sampai dengan 13 September 2021. Tulisan ini mengungkap terdapat tiga akun eks pejabat publik dan dua akun media nasional yang menjadi top engagement pada isu TWK KPK di Twitter. Adapun sentimen-sentimen mengenai isu TWK KPK yang terbentuk, meliputi isu positif, negatif, dan netral.